Infoindomaju.com-PAREPARE- Menjelang Pelaksanaan Konferensi Pemilihan Ketua PWI Parepare - Barru, Priode 2024 - 2027.
Pertemuan tiga Kandidat sudah mulai dilaksanakan menyusun rencana program kerja masabhakti Priode mendatang. Minggu, 26 Mei 2024
1. Ahmadi Kalub
2. Ade Cahyadi
3. Rahman Halede
4. .Dulkin Sikki. dan yang
5. Bersedia Maju .
Dari luar kota dan kabupaten Tidak tertutup bagi Kandidat yang bersedia ikut berkompetisi masi terbuka.
Hadir pengurus PWI Parepare - Barru Priode 2016- 2019 Abd Malik, irfan, Borahima dan Suardi yang hadir menyaksikan pertemuan untuk persiapan perhelatan Akbar kompetisi pemilihan KETUA PWI Parepare-Barru mendatang.
Pembahasan, dimulai dari Kandidat yang terpilih jadi KETUA nantinya agar peduli kesejahteraan Wartawan dan pengembangan Media untuk kontrak kerjasama, antar lembaga BUMN- BUMD. Pemerintah dan Non Pemerintah, memajukan PWI Parepare-Barru yang lebih maju, hidup dan berkembang, tuturnya.
* Dengan mengaktifkan kembali Pertemuan Silaturahmi Anggota setiap bulan Evaluasi kinerja dan dilanjutkan Arisan bersama Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI).
* Dengan mengumpulkan bantuan dana Sosial untuk membantu Anggota yang meninggal dan Sakit atau kebutuhan yang mendesak dapat diberikan lewat simpanan iuran bulanan Anggota, Tanpa Bunga.
* Mengurus Menghidupkan kembali kartu Bpjs kesehatan dan Bpjs tenaga kerja bagi Anggota PWI. dan KTA Yang belum ada dan yang sudah kadaluarsa atau expired untuk diperpanjang.
* Membantu realisasikan Santunan Jasa Raharja Kecelakaan dan santunan Anggota yang meninggal dunia penyelesaiannya sampai tuntas.
* Membantu mengurus SIM bagi Anggota yang sudah tidak berlaku expired masa aktif dan belum memiliki SIM dengan gratis bagi Anggota.
* Membuka Usaha kedai Kopi dan masakan Prasmanan untuk Jum'at berkah, Yang dikelolah oleh tenaga boga profesional dan kompoten dalam bidang Racikan dan Rasa. Menggunakan dana Sponsorship, perlengkapan dari Perindag. dan dari dinas Sosial.
* Menggiatkan Olahraga Tennis meja, Tennis, lapangan, Catur dan Domino untuk bisa ikut berkompetisi tingkat daerah (PORWARDA) dan di tingkat Nasional (PORWANAS) yang sudah pernah diikuti PWI Parepare-Barru ke Porwanas Malang Jawa Timur diwakili utusan wartawan dari Barru Tennis Lapangan melalui seleksi SIWO PWI Propinsi Sulsel.
☆ Dilanjutkan kegiatan kejuaraan Fertifal lagu daerah antar Siswa sekota Parepare dan SeAjattappareng nantinya.
Dapat piala, piagam penghargaan dan dana pembinaan yang juara 1. 2. 3. Juara harapan 1. 2. dan favorit.
* Mengajukan bantuan dana Hibah Pemerintah yang sudah tersedia.
* Untuk keanggotaan PWI terdiri media Cetak, Online, elektronik TV. dan Radio.
Direncanakan, Sebelum acara dilaksanakan, workshop Diklat kewartawanan anggota PWI untuk pengenalan dan pendalaman, Peraturan AD-PRT Organisasi PWI. Etika Pers; wartawan dan UU Pers - UU ITE - Keterbukaan Informasi Publik (KIP) untuk keselamatan pekerja Pers dan Wartawan laksakan tugas saat ini.
Dana disesuaikan yang terkumpul dari Sponsorship dan Relasi Mitra.
* Anggaran biaya pelaksanaan acara konferensi akan dirembuk bersama pada pertemuan berikutnya selamat beraktifitas.